Final_Project
#9761
TA/AK 022 DIA s 218 ISBN:15621005

Subjects:Akuntansi Akuntansi

    SISTEM INFORMASI DENGAN MENGGUNAKAN MACRO MICROSOFT EXCEL PADA PT ARREHLAH WISATA SAMARINDA --

    DIAH KARTIKA SARI / / /
    POLNES Samarinda 2018
    xiii;54 hlm.;15x22 cm.;ilus.;CD Bahasa:Ind

    ABSTRAK
    Diah Kartika Sari, 2015. Sistem Informasi Terpadu Penjualan Tiket dengan Menggunakan Macro Microsoft Excel pada PT. Arrehlah Wisata Samarinda. Dibawah bimbingan H. Ibrahim Musa, S.E., M.Bus. sebagai pembimbing 1 dan Amiruddin, S.E., M.M. sebagai pembimbing 2.
    Teknologi informasi merupakan Komputerisasi penggunaannya sudah tidak dapat disangkal lagi baik dalam dunis usaha maupun yang digunakan oleh personal. Tujuan dari tugas akhir ini adalah untuk merancang dan membuat aplikasi Informasi Terpadu dengn Menggunakan Macro Microsoft Excel pada PT. Arrehlah Wisata Samarinda dan didukung oleh bahasa visual basic. Hasilnya menunjukkan bahwa setelah dilakukan uji coba terhadap aplikasi tersebut dengan menekan beberapa tombol yang dirancang sedemikian rupa dapar mengasilkan Laporan Data Karyawan Paket, Laporan Data Pelanggan Paket, Laporan Paket Wisata, Laporan Karyawan Mobil, Laporan Pelanggan Mobil, Laporan Data Mobil, Laporan Karyawan Penerbangan, Laporan Pelanggan Penerbangan, Laporan Transaksi Pendaftaran, Laporan Transaksi Pembayaran, Laporan Transaksi Transportasi, Laporam Transaksi Penerbangan, baik diatas sehelai kertas melalui printer, maupun pada layar monitor.
    Kata Kunci : Sistem Informasi, Macro, Visual Basic
    ABSTRACT Diah Kartika Sari, 2015. Integrated Ticket Information System Using Microsoft Excel Macro at PT. Arrehlah Wisata Samarinda. Under the guidance of H. Ibrahim Musa, S.E., M.Bus. as mentor 1 and amiruddin, S.E., M.M. as mentor 2. Information technology is Computerized its use is no doubt denied both in business dunis and used by personal. The purpose of this final task is to design and create an Integrated Information application dengn Using Microsoft Excel Macro at PT. Arrehlah Wisata Samarinda and supported by visual basic language. The results show that after a test of the application by pressing several buttons designed in such a way as to produce the Employee Data Report Package, Package Customer Data Report, Tour Packages Report, Car Employee Report, Car Customer Report, Car Data Report, Flight Employee Report, Aviation Customer Reports, Registration Transaction Reports, Payment Transaction Reports, Transport Transaction Reports, Aviation Transaction Reports, either above a sheet of paper through a printer, or on a monitor screen. Keywords: Information System, Macros, Visual Basic