Final_Project
#4867
TA/ T.E MUH p 2015 ISBN:12612005

Subjects:Teknik Elektro Atmega 8, TRIAC, Lampu, dan Penyulutan

    Perancangan dan implementasi rangkaian trigger triac menggunakan mikrokontroller atmega 8 --

    Muhammad Jainur / / /
    Samarida 2015
    xii; 56 h; ilus 26 cm Bahasa:Ind

    Yang melatar belakangi perancangan dan implementasi rangkaian trigger TRIAC menggunakan mikrokontroller atmega 8 i9ni, yaitu karena keperluan pengguna perangkat elektronik dan mesin listrik yang menginginkan perangkat elektronik dan mesin listriknya bekerja efisien da dapat diubah-ubah sesuai keinginan. Sistem ini memudahkan dalam mengontrol perangkat elektronik dan mesin listrik sesuai kapasitas yang diinginkan pengguna. pPada pembuatan ini penulis menggunakan lampu sebagai beban, kiarena selain lebih murah, lampu ini uga dapat menjadi indikator perubahan daya atau tegangan saat sistem penyulutan bekerja, dengan terang atau redupnya cahaya lampu saat sistem dioperasikan. Mikrokontroler bekerja berdasarkan oleh program yang sudah dibuiat menggunakan software programmming yang sudah di interface pada mikrokontroller tersebut.