Skripsi
#4863
SKRIPSI/ NUR p 2015 ISBN:12644017

Subjects:Teknik Kimia Arang aktif, batubara, adsorben, aktivator,aktivasi

    Proses pembuatan arang aktif dari batubara peringkat rendah (Lignite) dengan menggunakan variasi keonsentrasi aktivator H2SO4 --

    Nur Alif Firdaus / / /
    Samarida 2015
    xiii; 42 h; ilus; 26 cm Bahasa:Ind

    Batubara lighnite merupakan batubara peringkat rendah akubatnya kurang diminati nilai ekonomis yang renda. Untuk meningkatkan nilai ekonomisnya salah satu yang dapat dilakukan adalah mengubahnya menjadi arang aktif. Arangaktif digunakan secara luas sebagai adsorben dalam proses industri untuk menghilangkan pengotor yang berhubungandengan pengolahan air limbah, pemurnian air dan industri gula. pemilihan batubara pada penelitian dikarenakan cadangan batubara peringkat rendah di Kalimantan Timur sangat melimpah.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran batubara lignite yang digunakan sebesar 20mesh dan konsentrasi aktivator H2SO$ dengan variasi 5 %,