Skripsi
#4852
SKRIPSI/ FAT p 2015 ISBN:12644005

Subjects:Teknik Kimia Biodiesel, gelombang ultrasonik, limbah cair kelapa sawit transesterifikasi.

    Pemanfaatan limbah cair kelapa sawit sebagai bahan baku pembuatan biodiesesl dengan menggunakan gelombang ultrasonik --

    Fathul Janna / / /
    Samarida 2015
    xii; 20 h; ilus ; 26 cm Bahasa:Ind

    Dengan meningkatkan jumlah pabrik kelapa sawit terutama diKalimantan Timur, Indonesia telah berubah menjadi negara yang paling besar dalam produksi CPO. Salah satu permasalahnnya yaitu limbah cair kelapa sawit yang hanya dibuang kelingkungan sehingga menjadi salah satu pencemar lingkungan. Untuk ini diperlukan suatu pengolahan limbah caair kelapa sawit menjadi suatu produk yangmemiliki nilai yang lebih berguna. Salah satu pemanfaatan limbah cair kelapa sawit adalah mengubahnya menjadi biodiesesl. Biodiesel dapat dimanfaatkan sebagai bahan bakar alternatif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh suhu dan waktu reaksi transsesterifikasi terhadap rendemen yang dihasilkan.