Skripsi
#16756
SKRIPSI/JUR.TM.PS.Produksi dan Perawatan 089 MUH m 2023 ISBN:19641003

Subjects:Teknik Mesin Penelitian

    MODIFIKASI MESIN BRIKET BERBAHAN TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT SEBAGAI PEMANFAATAN BAHAN BAKAR ALTERNATIF --

    MODIFIKASI MESIN BRIKET BERBAHAN TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT SEBAGAI PEMANFAATAN BAHAN BAKAR ALTERNATIF SKRIPSI Oleh : M. ERVAN ABDILLAH / / /
    Samarinda 2023
    xv; 58 h; ilus; 29 cm Bahasa:Ind

    ABSTRAK
    Minyak bumi merupakan salah satu sumber daya alam yang tidak dapat
    diperbaharui, ketersediaannya di muka bumi ini semakin lama akan semakin
    sedikit. Oleh karena itu diperlukan suatu solusi untuk mengatasi masalah ini.
    Sebagian kecil dari limbah serat sawit hanya digunakan sebagai media
    pertumbuhan ketapang. Sisanya yang lebih banyak lagi menumpuk di industri dan
    biasanya hanya digunakan sebagai urug atau dibakar begitu saja. Tujuan
    Penelitian ini sebagai energi terbarukan. Dengan kelebihan dan keunggulan ini
    terjadi karena briket dibuat dari sumber daya alam biomassa yang bahannya
    biologis yang berasal dari organisme hidup. Dalam skripsi ini membahas
    bagaimana prosedur perencanaan dan analisa alat serta prosedur pengambilan
    data.Dari hasil pengujian dan hasil analisa mesin “ Pembuatan Briket Arang
    Tandan kosong kelapa Sawit” maka, proses kerja alat pertama dilakukan
    pencacahan setelah itu proses pencampuran atau pengadukan adonan kemudian
    dilakukannya pencetakan, maka diperoleh data bahwasanya mesin dapat beroprasi
    dengan baik.Setelah melakukan rancang bangun pada alat briket menggunakan
    sabuk V tipe A54, dan A37, menggunakan 3 tipe pulley diameter 3 inch, 8 inch,
    dan 2 inch, poros yang digunakan berbahan S30C. Rancang bangun ini nantinya
    sebagai energi yang terbarukan yang bahannya dari biologis dari organisme hidup.
    Kata kunci : Briket, Sawit, Biologis, Organisme hidup
    ABSTRACT
    Petroleum is one of the non-renewable natural resources, its availability on this
    earth will be less and less. Therefore we need a solution to overcome this
    problem. A small portion of palm fiber waste is only used as a growth medium for
    ketapang. The rest, which is still more, accumulates in the industry and is usually
    only used as landfill or simply burned. The aim of this research is renewable
    energy. This advantage and advantage occurs because briquettes are made from
    natural resources of biomass which are biological materials derived from living
    organisms. This thesis discusses the procedure for planning and analyzing tools
    as well as data collection procedures. From the test results and the results of the
    machine analysis "Making Palm Empty Palm Charcoal Briquettes", the working
    process of the tool is first enumeration after that the process of mixing or mixing
    the dough is then done printing, then data is obtained that the machine can
    operate properly. After carrying out the design and construction of the briquette
    tool using V belt types A54 and A37, using 3 types of pulleys with diameters of 3
    inches, 8 inches and 2 inches, the shaft used is made of S30C. This design will
    later become renewable energy whose ingredients come from the biology of living
    organisms.
    Keywords: Briquettes, Palm Oil, Biology, Living Organisms