#16702
SKRIPSI/JUR.TM.PS.Produksi dan Perawatan 043 YUZ r 2023 ISBN:19 641 111
Subjects:Teknik Mesin Penelitian
RANCANG BANGUN DAN MODIFIKASI MESIN PENCETAK MAKARONI JENIS ELBOW DENGAN SISTEM PEMOTONGAN OTOMATIS --
Yuzakkikum / / /Samarinda 2023
iii; 68 h; ilus; 2023 Bahasa:Ind
ABSTRAK
Pada era modern seperti sekarang ini, perkembangan teknologi
dimanfaatkan untuk menambah pendapatan juga kemudahan dalam dunia
produksi untuk menambah pendapatan ekonomi. Teknologi perlu diarahakan
pada semua lini kehidupan, salah satunya pemanfaatan tepung terigu.
Pemanfaatan tepung terigu dapat dibuat menjadi makaroni yang dapat
dimanfaatkan sebagai sumber makanan juga bisa sebagai ide bisnis. Olahan
tepung terigu dalam bentuk makaroni dapat dijadikan sumber karbohidrat yang
di gemari masyarakat. Mesin pencetak makaroni dengan sistem potong
otomatis ini merupakan mesin yang mampu mencetak makaroni, dimana cara
kerjanya mengubah daya dan putaran putaran motor listrik penggerak menjadi
daya dan putaran pada poros screw extruder dengan poros pisau di samping
ujungnya. Mesin ini mampu membuat makaroni berbentuk elbow. Harapannya
mesin ini dapat menjadi solusi bagi pembuat makaroni terutama bagi pelaku
UKM yang menekuni dibidang penjualan makanan ringan. Dari hasil
pengujian dan analisa mesin “ Pencetak Makaroni “ maka, proses kerja alat
beroperasi dengan baik. Setelah melakukan rancang bangun pada alat
makaroni menggunakan sabuk V tipe A32 menggunakan 2 pulley diameter
3inch dan 5inch dan jenis bahan poros yang digunakan adalah SS 304 .
Kata Kunci : Tepung Terigu, Makaroni, Teknologi
ABSTRACT
In the modern era like today, technological developments are used to increase
income as well as convenience in the world of production to increase economic
income. Technology needs to be directed at all lines of life, one of which is the use
of wheat flour. Utilization of wheat flour can be made into macaroni which can be
used as a food source as well as a business idea. Processed wheat flour in the form
of macaroni can be used as a source of carbohydrates that people enjoy doing. This
macaroni printing machine with an automatic cutting system is a machine that is
capable of printing macaroni, in which the way it works is to convert the power and
rotation of the driving electric motor into power and rotation on the screw extruder
shaft with a knife shaft beside the tip. This machine is capable of making elbow-
shaped macaroni. The hope is that this machine can be a solution for macaroni
makers, especially for UKM players who are engaged in selling snacks. From the
results of testing and analysis of the "Macaroni Printer" machine, the working
process of the tool operates properly. After designing the macaroni tool using a V
type A32 belt using 2 pulleys with a diameter of 3 inches and 5 inches and the type
of shaft material used is SS 304.
Keywords : Wheat Flour, Mscsroni, Technology