Skripsi
#16698
SKRIPSI/JUR.TM.PS.Produksi dan Perawatan 039 MUH r 2023 ISBN:19641094

Subjects:teknik mesin Penelitian

    ancang bangun mesin pess batako dengan kapasitas 10 buah/proses --

    Muhammad Uwas Al-Karni / / /
    Samarinda 2023
    xiv;62 h; ilus; 29 cm Bahasa:Ind

    Belakangan ini semakin bertambahnya jumlah penduduk maupun pembangunan infastuktu yang terjadi di wilayah Kalimantan. Hal ini disebabkan meningkatnya kebutuhan konsumen sehingga pesediaan batako yang dihasilkan industri kecil yang tidak memenuhi dan mengimbangi permintaan pasar. Dimana industri kecil dalam poses pembuatan batako masih menggunakan alat secara konvensional yaitu banyaknya kendala dan kelemahan yag didapat dalam proses pembuatan secara konvisional, diantaranya membutuhkan waktu dan tenaga yang sangat banyak sehingga haus ada jalan kelua untuk mengatasi hal tesebut dengan cara mencari inovasi lain pada rancang bangun mesin press cetak batako ini harus sangat diperhatikan, mulai dari konsep bentuk mesin, pengumpulan data, serta pemilihan jenis material yang sesuai kegunaan mesin press cetak batako. Dalam perencanaan dan pembuata alat mesin press cetak batako ni merupakan dai pengembangan dai pemasalahan masyarakat yang masih menggunakan caa manual.