Final_Project
#16506
TA/DESAIN ARSITEKTUR 008 VIE r 2022 ISBN:19.619.038

Subjects:desain arsitektur kantor desah batuah di kutai kartanegara

    REDESAIN KANTOR DESA BATUAH DI KUTAI KARTANEGARA PENEKANAN PADA PENGHAWAAN DAN PENCAHAYAAN ALAMI --Ed. 1

    VIERI NOVIAR TRIYUDA YUDISTIRA ABRAHAM / / /
    Politeknik Negeri Samarinda Samarinda 2022
    x., 86 hlm., 20x29 cm., ilus. Bahasa:Ind

    REDESAIN KANTOR DESA BATUAH DI KUTAI KARTANEGARA
    PENEKANAN PADA PENGHAWAAN DAN PENCAHAYAAN ALAMI
    Nama Mahasiswa : Vieri Noviar Triyuda Yudistira Abraham
    NIM : 19619038
    Dosen Pembimbing : Feliksdinata Pangasih, ST., MT
    Abstrak
    Wilayah Kutai Kartanegara merupakan salah satu kabupaten yang terdapat
    di Kalimantan Timur, dengan berbagai macam wilayah dan daerahnya, ditambah
    lagi dengan pemindahan Ibu Kota Negara (IKN) ke Provinsi Kalimantan Timur,
    Kabupaten Kutai Kartanegara, menjadikan wilayah ini sebuah wilayah yang akan
    berkembang, mulai dari pembangunan, pemekaran wilayah, pertambahan
    penduduk, dam lain-lain. Salah satu yang akan terkena dampaknya yaitu desa
    batuah, terlebih lagi dengan bentuk urusan administratif atau surat menyurat,Kantor
    Desa Batuah akan berkerja lebih keras lagi seiring dengan pertumbuhan daerah
    nanti.
    Penelitian ini membahas tentang perubahan atau redesain bangunan Kantor
    Desa Batuah di Kutai Kartanegara, dengan lebih detail dan terperinci. Karena
    dengan adanya kekurangan yang saat ini terdapat di Kantor Desa Batuah, kantor ini
    tentunya tidak akan bertahan lama dan akan “usang”. Permasalahan yang terjadi
    saat ini tentunya akan sangat berpengaruh ketika kantor ini bekerja (melayani) lebih
    banyak pengunjung lagi.
    Kantor Desa Batuah ini akan didesain ulang (redesain) dengan penghawaan
    dan pencahayaan alami yang lebih baik lagi, dengan penggunaan gaya arsitektur
    modern tropis tentunya dengan tampilan yang lebih baik dan menarik lagi untuk
    Kantor Desa Batuah.
    Kata kunci: Kantor Desa Batuah, Redesain, penghawaan , pencahayaan, arsitektur
    modern tropisAbstract
    The Kutai Kartanegara region is one of the regencies in East Kalimantan,
    with various regions and regions, coupled with the relocation of the State Capital
    (IKN) to East Kalimantan Province, Kutai Kartanegara Regency, making this
    region an area that will develop, starting from development, regional expansion,
    population growth, and others. One of those who will be affected is Batuah Village.
    Moreover, in the form of administrative affairs or correspondence, the Batuah
    Village Office will work even harder as the area grows.
    This study discusses the changes or redesign of the Batuah Village Office
    building in Kutai Kartanegara, in more detail and detail. Due to the current
    shortcomings in the Batuah Village Office, this office will certainly not last long
    and will become "obsolete". The problems that occur at this time will certainly be
    very influential when this office works (serves) more visitors.
    The Batuah Village Office will be redesigned with better natural ventilation
    and lighting, using a tropical modern architectural style of course with a better and
    more attractive appearance for the Batuah Village Office.
    Keyword: Batuah Village Office, Redesign, Ventilation, lighting, Tropical
    architecture