Final_Project
#16449
TA/DESAIN PRODUK 053 AND d 2022 ISBN:19616004

Subjects:desain produk desain rak kue

    DESAIN RAK KUE DAN BUAH BERMOTIF KUTAI KARTANEGARA --Ed. 1

    ANDI ARFIAN / / /
    Politeknik Negeri Samarinda Samarinda 2022
    xx., 127 hlm., 20x29 cm., ilus. Bahasa:Ind

    DESAIN RAK KUE DAN BUAH
    BERMOTIF KUTAI KARTANEGARA
    Nama Mahasiswa : Andi Arfian
    NIM : 19616004
    Dosen Pembimbing : 1. Rony H., S.T., M.Sn
    2. Andi Farid H, S.T.,M.Sn.,M.T
    ABSTRAK
    Rak adalah sebuah furnitur penting yang memiliki berbagai macam fungsi
    semisal untuk meletakkan aksesoris, pajangan foto, buku bacaaan dan lain - lain.
    Rak yang umum ditemui ketika acara yaitu berupa rak kayu yang disebut
    tangga kue. Tangga kue ini sebagai fasilitas tamu untuk mengambil kue dan buah.
    Hal yang menjadi permasalahan yaitu tidak tersedianya area penyimpanan stok
    kue dan buah pada rak kue dan buah saat ini, sehingga waktu pegisian ulang kue
    dan buah tidak efisien, rak kue dan buah tidak memiliki roda sehingga
    menyulitkan pramusaji dalam proses memposisikan rak. Metode perancangan
    yang akan digunakan adalah metode perancangan dari Vinod Goel. Dengan
    adanya “Desain Rak Kue Dan Buah Bermotif Kutai Kartanegara” pramusaji
    dapat melakukan aktivitas menyajikan kue dan buah dengan mudah dengan
    tampilan yang menarik. Dengan hasil akhir yang bernuansa klasik etnik
    dilengkapi dengan konfigurasi yang teratur dan rapi, serta mengutamakan
    kenyamanan dan keamanan bagi pengguna sehingga semua dapat terakomodir
    dalam satu produk.
    Kata Kunci : Desain, Motif Kutai, Rakix
    SHELF DESIGN CAKES AND FRUIT
    KUTAI KARTANEGARA MOTIVE
    Student Name : Andi Arfian
    Reg. Number : 19616004
    Mentor Lecturer : 1. Rony H., S.T., M.Sn
    2. Andi Farid H, S.T.,M.Sn.,M.T
    ABSTRACT
    A shelf is an important piece of furniture that has various functions, such as for
    placing accessories, displaying photos, reading books and others. The shelf that
    is commonly encountered during events is in the form of a wooden shelf called a
    cake ladder. This cake ladder is a guest facility for taking cakes and fruit. The
    problem is the unavailability of a cake and fruit stock storage area on the cake
    and fruit rack at this time, so that the cake and fruit refill time is not efficient, the
    cake and fruit rack does not have wheels, making it difficult for the waiter to
    position the shelf. The design method that will be used is the design method of
    Vinod Goel. With the "shelf design cakes and fruit Kutai Kartanegara motive"
    waiters can carry out activities of serving cakes and fruit easily with an attractive
    appearance. With an ethnic classic nuanced finish, it is equipped with an orderly
    and neat configuration, and prioritizes comfort and safety for users so that
    everything can be accommodated in one product..
    Keywords: Design, Kutai Motive, Shelf