Final_Project
#16438
TA/DESAIN PRODUK 013 DAH r 2022 ISBN:19.616.049

Subjects:desain produk RANCANGAN MEJA KERJA

    RANCANGAN MEJA KERJA DESAINERGRAFISPORTABEL DENGAN KETINGGIANYANGDAPATDIATUR --Ed.1

    DAHLAN / / /
    Politeknik Negeri Samarinda SAMARINDA 2022
    xv., 120 hlm ., 20x29 cm., ilus. Bahasa:IND

    RANCANGAN MEJA KERJA DESAINERGRAFISPORTABLE DENGAN KETINGGIAN YANGDAPATDIATURNama Mahasiswa : Dahlan
    Nim : 19616049
    Dosen Pembimbing 1 : Andi Farid H,ST M.Sn,. M.T
    Dosen Pembimbing 2 : Dwi Cahyadi, ST., MT. ABSTRAK
    Meja kerja adalah bentuk furnitur yang digunakan untuk membaca, menulis, menempatkan peralatan kantor seperti komputer, dan sebagainya di kantor. Dalamsebuah meja memiliki beberapa fitur yang memberikan kenyamananbagi
    penggunanya saat bekerja. Desainer Grafis adalah orang yang melakukan praktikseni dengan perencanaan atau proyeksi ide dan pengalaman melalui konten visual
    dan tekstual. Desainer grafis mengomunikasikan ide atau pesan tertentu secaravisual yang membuat konsep dengan menggunakan perangkat lunak desain grafis. Desainer Grafis mengomunikasikan ide untuk menginspirasi, menginformasikan, atau melakukan kampanye persuasif terhadap konsumen melalui bentuk seni fisikdan virtual. Seni virtual ini mencakup gambar, kata, dan grafik yang dibuat
    semenarik mungkin oleh Desainer Grafis. Masalah yang terjadi saat ini tentangpengembangan meja kerja desainer ini pada umumnya hanya dapat mengatur
    ketinggiannya saja, desainer ingin mengembangkan sebuah inovasi meja desainer
    yang sudah ada agar dapat memilki fitur tambahan yang memberikan kenyamanansaat bekerja. Melalui metode perancangan menurut Vinod Goel, yang diawali
    dengan perumusan masalah, tinjauan pustaka, analisis data, analisis desain, pengembangan alternatif desain serta desain akhir yang meliputi gambar teknik, 3D modelling, prototype, portfolio dan poster. Dengan metode tersebut ditemukanhasil sebuah rancangan meja kerja desainer yang dapat menyesuaikanpenggunanya dalam bekerja yang dapat memberikan kenyamanan dalambekerjasabagai desainer grafis. Kata Kunci : Meja, bekerja, desainer, Grafis.
    XGRAPHIC DESIGNER PORTABLE WORKTABLEWITH ADJUSTABLE HEIGHT DESIGNStudent Name : DAHLAN
    Reg Number : 19616049
    Supervisor 1 : Andi Farid H,ST M.Sn,. M.T
    Supervisor 2 : Dwi Cahyadi, ST., MT. ABSTRACT
    A work desk is a form of furniture used for reading, writing, placing of iceequipment such as computers, and so on in the of ice. In a table has several
    features that provide comfort for users while working. A Graphic Designer is aperson who practices art by planning or projecting ideas and experiences throughvisual and textual content. Graphic designers communicate a particular ideaormessage visually creating a concept by using graphic design software. GraphicDesigners communicate ideas to inspire, inform or conduct persuasive campaignswith consumers through physical and virtual art forms. This virtual art includesimages, words and graphics that are made as attractive as possible by theGraphic Designer. The current problem regarding the development of designerwork desks is that in general they can only adjust the height, designers want todevelop an existing designer desk innovation in order to have additional featuresthat provide comfort while working. Through the design method accordingtoVinod Goel, which begins with problem formulation, literature review, dataanalysis, design analysis, development of design alternatives and the final designwhich includes technical drawings, 3D modeling, prototypes, portfolios andposters. With this method, it was found the result of a designer's work desk designthat can adjust its users to work which can provide comfort in workingas agraphic designer. Keywords : Desk, Work, Designer, Graphic