Final_Project
#14029
TA/ADMINISTRASI BISNIS 045 REI s 2021 ISBN:18 622 023

Subjects: Penelitian

    SISTEM INFORMASI MENGGUNAKAN MICROSOFT EXCEL MACRO PADA CAFE TERAS ROEMAH SAMARINDA --

    REINITA DWI NOVIYANTI / / /
    Samarinda 2021
    v; 105 h; ilus; 23 cm Bahasa:Ind

    ABSTRAK
    Reinita Dwi Noviyanti, 2021 “Sistem Informasi Menggunakan Microsoft Excel Macro Pada Cafe Teras Roemah Samarinda”. Dibawah bimbingan Bapak Omar Dhanny, S.E., M.Kom sebagai pembimbng pertama dan Ibu Heldina Pristanti S.Pd., M.Pd sebagai pembimbing kedua.
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara membuat dan memproses catatan transaksi menggunakan Microsoft Excel Macro. Objek penenlitian yaitu Cafe Teras Roemah Samarinda, Teknik pengumpulan data adalah observasi langsung dan penelitian kepustakaan. Alat analisis yang digunakan adalah perintah program. Microsoft Excel Macro (VBA). Hasil laporan menunjukan bahwa aplikasi Microsoft Excel Macro dapat memproses data masukkan secara efektif dan efisien.
    Kata Kunci: Penjualan, Cafe Teras Roemah, Sistem Informasi,Excel Macro, VBA.