
#13626
TA/TE TEKNIK LISTRIK 026 ASH s 2020 ISBN:17 612 041
Subjects:TEKNIK ELEKTRO/TEKNIK LISTRIK PENGUJIAN TEGANGAN TEMBUS MINYAK TRANSFORMATOR 20 kV
STUDI PENGUJIAN TEGANGAN TEMBUS MINYAK TRANSFORMATOR 20 kV PADA ULPLTD KARANG ASAM SAMARINDA --Ed. 1
ASHABUL KAHFI / / /Politeknik Negeri Samarinda Samarinda 2020
xiii; 43 hlm.; 21x29 cm.; ilus.; CD. Bahasa:Ind
ABSTRAK
ASHABUL KAHFI Pembimbing
17612041 I. Suratno, S,T., M.T
Program Studi Teknik Listrik D III II. Toyib, S.T., M.T
STUDI PENGUJIAN TEGANGAN TEMBUS MINYAK
TRANSFORMATOR 20 kV PADA ULPLTD KARANG ASAM
SAMARINDA
Abstrak, Tegangan tembus merupakan suatu indikator penting dalam menentukan baik
buruknya kualitas isolasi dari suatu isolator, termasuk dalam isolasi cair (minyak
transformator). Tegangan tembus dari isolasi cair berbeda-beda untuk setiap jenis minyak yang
berbeda pula. Ada beberapa hal yang berpengaruh terhadap penurunan nilai tegangan tembus
dan kualitas isolasi dari isolator cair ini, dan beberapa diantaranya merupakan kenaikan
temperatur dan umur minyak transformator tersebut. Kenaikan temperatur minyak terjadi
akibat transformator tersebut dipakai dalam kondisi beban yang tinggi secara terus menerus.
Umur minyak transformator sendiri dihitung berdasarkan lamanya minyak tersebut dipakai di
dalam transformator tersebut. Pengujian pengaruh kenaikan temperatur dan umur minyak
terhadap tegangan tembus perlu dilakukan untuk mengetahui degradasi dari tegangan tembus
minyak transformator tersebut sebagai salah satu indikator baik buruknya isolasi cair suatu
transformator. Cara permunian minyak dengan cara Recondition yaitu suatu cara atau proses
untuk menghilangkan kelembaban (kandungan air) adapun reklamasi suatu cara atau proses
yang menghasilkan kandungan kimia di dalam minyak berubah.
Kata kunci: isolasi cair,tegangan tembus, minyak transformatorvi
ABSTRACT
ASHABUL KAHFI Pembimbing
17612041 I. Suratno, ST., M.T
Program Studi Teknik Listrik D III II. Toyib, S.T ., M.T
Study on Test Breakdown Voltage Oil Transformers 20 kV at
Ulptd Karang Asam Samarinda
Breakdown voltage is an important indicator in determining the good and bad quality
of insulation from an insulator, including in liquid insulation (transformer oil). The breakdown
voltage of liquid insulation is different for each different type of oil. There are several things
that affect the decrease in the breakdown voltage and the quality of the insulation of the liquid
insulator, and some of them are an increase in temperature and age of the transformer oil. The
increase in oil temperature caused by the transformer is used in high load conditions
continuously. The life of the transformer oil itself is calculated based on the length of the oil
used in the transformer. Testing the effect of increasing the temperature and age of oil on the
breakdown voltage needs to be done to determine the degradation of the transformer oil
breakdown voltage as an indicator of the good or bad liquid insulation of a transformer. The
method of oil application by Recondition is a method or process to remove moisture (water
content), while reclamation of a method or process that produces chemical content in the oil
changes.
Keywords: liquid insulation, breakdown voltage, transformer oil