Final_Project
#13337
TA/AB 006 RIS p 2020 ISBN:17 622 021

Subjects:Administrasi Bisnis Gaji; Insentif

    PENGARUH GAJI DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BINA PERTIWI CABANG SAMARINDA --Ed. 1

    RISKA DWI KURNIAWATI / / /
    Politeknik Negeri Samarinda Samarinda 2020
    xv; 75 hlm.; 21x29 cm.; ilus.; CD. Bahasa:Ind

    ABSTRAK
    Riska Dwi Kurniawati 2020. Pengaruh Gaji dan Insentif Terhadap Kinerja Karyawan
    pada PT. Bina Pertiwi Cabang Samarinda. Pembimbing I ST. Nurhasanah, S.E., M.M
    dan Pembimbing II Heldina Pristanti, S.Pd., M.Pd. Penelitian ini dilakukan untuk
    mengetahui pengaruh gaji dan insentif terhadap kinerja karyawan pada PT. Bina
    Pertiwi Cabang Samarinda. Populasi yang dilibatkan dalam penelitian ini adalah
    karyawan PT. Bina Pertiwi Cabang Samarinda. Teknik pengambilan sampel adalah
    dengan menggunakan teknik sampling jenuh dan jumlah sampel adalah 30 responden.
    Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Alat analisis yang digunakan adalah
    menggunakan SPSS versi 23. Untuk variabel independen (X1) dari penelitian ini adalah
    gaji sedangkan (X2) adalah insentif, dan untuk variabel dependen (Y) adalah kinerja
    karyawan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Tidak ada pengaruh signifikan
    antara variable gaji dan insentif terhadap kinerja karyawan. (2) Terdapat pengaruh
    signifikan antara insentif berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan.
    Kata Kunci : Gaji ,Insentif, Kinerja Karyawa
    ABSTRACT
    Riska Dwi Kurniawati, 2020. Effect of salary and incentive to employee performance
    in PT. Bina Pertiwi Samarinda Branch. Mentor I ST. Nurhasanah, S.E., M. M and
    mentor II Heldina Pristanti, S. Pd., M. Pd. The research was conducted to determine the
    influence of salary and incentive to employees ' performance at PT. Bina Pertiwi
    Branch Samarinda. The population involved in this research is the employees of PT.
    Bina Pertiwi Branch Samarinda. The sampling technique is to use a saturated sampling
    technique and the number of samples is 30 respondents. This research is a quantitative
    study. The analysis tool used is using SPSS version 23. For independent variables (X1)
    of this study is salary whereas (X2) is an incentive, and for the dependent variable (Y)
    is the employee's performance. The results of this study show that: (1) There is no
    significant influence between salary variables and incentives to employee performance.
    (2) There are significant influences between significant incentives to the employee's
    performance.
    Keywords: salary, incentive, employee performance