Final_Project
#11805
TA/TKOM 056 RIK k 2019 ISBN:15620054

Subjects:Teknik Komputer Teknik Komputer

    KENDALI DAN MONITORING ON/OFF LAMPU BERBASIS JARINGAN DENGAN METODE MULTIDROP --Ed. 1

    RIKY PRANA YUDHA / / /
    POLNES Samarinda 2019
    x; 43 hlm.; 29x21 Cm.; ilus.; CD Bahasa:Ind

    ABSTRAK
    Alat ini dirancang dengan memanfaatkan komunikasi multidrop RS485 dan mikrokontroler 328P sebagai pengendali utama, dimana PC/komputer berfungsi untuk menampilkan kondisi lampu dan memberikan perintah pada mikrokontroler untuk mengendalikan lampu. Informasi yang diterima oleh komputer dari mikrokontroler diperoleh melalui jaringan multidrop RS485, begitu pula perintah yang diterima mikrokontroler oleh PC diterima melalui jaringan multidrop RS485..
    Kata kunci :Kendali, Mikrokontroler 328p, RS485

    ABSTRACT
    This tool is designed by using multidrop RS485 communication and 328P microcontroller as the main controller , so that the PC / computer works to regulate the condition of the lamp and gives commands to the microcontroller to control the lights. Information revived by a computer from a microcontroller is obtained through a multidrop RS485 network, as well as requests recived by microcontroller by PCs recived through the RS485 multidrop network.
    Keywords: Controller, Microcontroller 328P, RS485