Final_Project
#11087
TA/DA 038 FAJ p 2019 ISBN:16619060

Subjects:Arsitektur Arsitektur

    Perencanaan Pusat Perbelanjaan ATK di Samarinda, Penekanan Pada Fasad Bangunan --Ed. 1

    Fajar Guntur Ramadhan / / /
    Politeknik Negeri Samarinda Samarinda 2019
    xix; 130 hlm.; 21x29 cm. Bahasa:Ind

    ABSTRAK
    Banyak kalangan pelajar Samarinda dan pekerja kantor yang memerlukan alat tulis
    kantor (ATK) untuk memenuhi kebutuhan-kebutuhan sekolah sekaligus untuk
    menunjang proses belajar. Di Samarinda sendiri saat ini untuk Pusat ATK terdapat
    beberapa toko yaitu Sidodadi, Toko Bagus, Prega PM dan yang lain hanya tokotoko kecil seperti Toko Kencana di Pasar Pagi dan Toko Kencana Belibis. Namun
    peralatan-peralatan yang diberikan pada toko tersebut tidak terlalu lengkap minim
    pilihan dan varian harga. Sehingga, keperluan ATK harus membeli secara online.
    Oleh sebab itu, butuh sebuah tempat untuk memfasilitasi segala kebutuhan alat tulis
    kantor dianggap sangat penting, agar mengurangi permasalahan yang ada dengan
    merancang Pusat Perbelanjaan ATK di Samarinda dengan Penekanan pada Fasad
    Bangunan yakni penekanan pada tampilan depan bangunan yang di olah seunik
    mungkin agar menarik perhatian pengunjung dengan menggunakan gaya arsitektur
    modern kontemporer. Dikelola dengan layout ruang yang efisien tak kalah penting
    bagi bangunan pusat perbelanjaan agar pengguna merasa nyaman ketika berada di
    dalam bangunan.
    Kata Kunci : alat tulis kantor, Pusat Perbelanjaan, Samarinda, modern kontemporer
    ABSTRACT
    Among students of Samarinda and office workers who need the office’s stationery
    to meet both the school needs and to support the learning process. Now in
    Samarinda for the shop of stationery, there are a few stores that are Sidodadi Store,
    Bagus Store, Prega PM Store, and others are only small stores such as the Kencana
    Store in the Morning Market and the Kencana Belibis Store. But the equipment
    provided at the store is not very complete, minimal choices and price variants. Thus,
    the need for office stationery must be purchased online. Therefore, it takes a place
    to facilitate all the needs of office stationery considered very important, To reduce
    the existing problems by designing the ATK Shopping Center in Samarinda with an
    emphasis on the Building Facade, namely the emphasis on the front view of the
    building that is as unique as possible to attract the attention of visitors by using
    contemporary modern architectural styles. Managed with an efficient space layout
    is no less important for shopping center buildings so that users feel comfortable
    when in the building.
    Keywords: Stationery, Shopping Center, Samarinda, Contemporary Modern