Skripsi
#10654
SKR/MANAJEMEN PEMASARAN 020 SUC a 2019 ISBN:15 652 055

Subjects:Manajemen Pemasaran Manajemen Pemasaran

    Analisis Pengaruh Social Value, Price Fairness, dan Perceived Quality serta Perceived Value terhadap Satisfaction dan Loyalty pada pengguna sepeda motor Yamaha Nmax di Kota Samarinda --Ed. 1

    Suci Bhekti Pertiwi / / /
    Politeknik Negeri Samarinda Samarinda 2019
    xix; 139 hlm.; 21x29 cm. Bahasa:Ind

    ABSTRAK
    Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kesetiaan dari para
    pengguna sepeda motor Yamaha Nmax di Kota Samarinda. Metode pengumpulan
    pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode survei yaitu dengan
    menyebarkan kuesioner dengan jumlah sampel sebanyak 115 responden. Teknik
    analisa yang digunakan pada penelitian ini adalah Structural Equation Modeling
    (SEM) yang didukung dengan aplikasi SPSS dan AMOS untuk menganalisa data.
    Hasil penelitian ini menghasilkan temuan bahwa Social Value berpengaruh
    signifikan terhadap Satisfaction dan Loyalty. Perceived Quality dan Perceived
    Value berpengaruh signifikan terhadap Satisfaction, serta Satisfaction
    berpengaruh signifikan terhadap Loyalty. Namun, Price Fairness berpengaruh
    tidak signifikan terhadap Satisfaction dan Loyalty, serta Perceived Quality dan
    Perceived Value juga berpengaruh tidak signifikan terhadap Loyalty.
    Kata kunci : Social Value, Price Fairness, Perceived Quality, Perceived
    Value, Satisfaction, Loyalty, SEM, SPSS, AMOS
    ABSTRACT
    The purpose of study was to analyze the loyalty of Yamaha Nmax
    motorcycle users in Samarinda City. The collection method in this study was
    consucuted using a survey method using a questionnaire with a total sample 115
    respondents. The analysis technique used in this study is Structural Equation
    Modelling (SEM) which is supported by SPSS and AMOS applications to analyze
    data.
    The value of this study produces findings about Social Values that are
    significant effect on Satisfaction, and Satisfaction has a significant effect on loyalty,
    however, Price Justice affects not siginificantly towards Satisfaction and Loyalty,
    and the Quality of Perception and Perception Value also affects not significantly
    on Loyalty.
    Keyword : Social Value, Price Fairness, Perceived Quality, Perceived Value,
    Satisfaction, Loyalty, SEM, SPSS, AMOS.